Pendaftaran Lowongan Kerja Marketing PT Kimia Farma Diagnostika Tahun 2022
Pendaftaran Lowongan Kerja Marketing PT Kimia Farma Diagnostika Tahun 2022 |
Lokernewspeluang
Terkini.com - Pendaftaran Lowongan Kerja Marketing PT Kimia Farma Diagnostika Tahun
2022, PT. Kimia Farma Diagnostika adalah Unit bisnis Laboratorium Klinik dibuka sejak tahun 2003 guna
melengkapi portofolio bisnis PT. Kimia Farma (Persero) Tbk. sebagai healthcare
company.
Mulai tanggal 2 Januari 2010, Unit Bisnis
Laboratorium Klinik Kimia Farma berubah menjadi entitas mandiri yang disebut
PT. Kimia Farma Diagnostika (PT. KFD) Sebagai anak perusahaan PT. Kimia Farma
Apotek.
Sebagai perusahaan yang bergerak dalam layanan
Laboratorium Klinik di Indonesia, pada akhir tahun 2017 PT. Kimia Farma
Diagnostika telah mencatatkan tonggak sejarah baru dalam kurun waktu 8
(delapan) tahun dengan menjadi perusahaan yang memiliki jaringan layanan
laboratorium klinik terbesar kedua di Indonesia. Langkah ini sejalan dengan upaya
Perusahaan untuk melakukan ekspansi sebagai strategi pertumbuhan.
Dilansir laman resmi PT Kimia Farma Diagnostika 10/4/2022.
Wilayah seleksi : Jakarta,
batas akhir pendaftaran 11 April 2022
Kualifikasi :
- Min. D3/S1 All Majors
- Max. 27 years old
- Have Driving Licenses (SIM A / C )
- Having Marketing Experience are Preferred
- Have good Communication and Interpersonal Skills
- Able to operate Microsoft Office
- Have been vaccinated, at least dose 1
Informasi lebih lanjut mengenai pendaftaran lowongan kerja marketing PT
Kimia Farma Diagnostika Tahun 2022 silahkan kunjungi link berikut :https://rekrutmen.kimiafarma.co.id
Posting Komentar untuk "Pendaftaran Lowongan Kerja Marketing PT Kimia Farma Diagnostika Tahun 2022"