Pendaftaran Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) PPKD Jakarta Selatan 2021
Pendaftaran Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) PPKD Jakarta Selatan 2021 (Foto Instagram@ppkdjsofficial) |
Loker News Peluang Terkini.com – Lagi informasi menarik bagi anda yang ingin menambah pengetahuannya dimasa digital, saat ini dibuka pendaftaran pelatihan jarak jauh oleh pemerintah provinsi DKI Jakarta kerjasama dinas tenaga kerja transmigrasi dan energi dan PPKD Jakarta Selatan 2021.
Yuk buruan, jangan lewatkan kesempatan ini ya dengan mengikuti pelatihan pasti anda memperoleh banyak ilmu dan pengalaman, semoga sukses ya.
Pelatihan jarak jauh yang diselenggarakan oleh pemerintah provinsi DKI Jakarta, Dinas tenaga kerja transmigrasi dan energy, PPKD Jakarta Selatan adalah salah satu pelatihan yang memberikan pengetahuan dan skill baru kepada para peserta pelatihan yaitu dengan menggambar teknik dengan autoCAD. Adapun tujuan diselenggarakannya pelatihan tersebut adalah mrlahirkan peserta pelatihan yang berkompeten dan mampu berdaya saing diera digital, juga memiliki kemampuan menggambar teknik dengan autoCAD.
Progrram Pelatihan :
- Menggambar Teknik dengan autoCAD
- KTP DKI Jakarta/Berdomisili di DKI Jakarta
- Usia minimal 17 tahun
- Memiliki smartphone
- Memiliki paket internet yang memadai
- Memiliki laptop/PC Komputer minimal RAM 4GB processor dual-care minimal 2GHz terinstal autoCAD 2014 keatas
- Bersedia mengikuti pelatihan dari awal
- Lulus Seleksi
Target Peserta :
- Calon tenaga kerja yang ingin mempelajari gambar teknik dengan CAD yang dibutuhkan oleh drafter, desainer , perencana, estimator bidang pemesinan, manufaktur, sipil, arsitektur, listrik, meibel, dll.
Pelaksanaan :
Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :
- Tanggal 30 November – 6 Desember 2021
- Pukul 08.00 – 11.00 WIB
- Dilaksanakan dengan VIA ZOOM
Pendaftaran Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) PPKD Jakarta Selatan 2021 (Foto Instagram@ppkdjsofficial) |
Registrasi :
- Pelamar diharapkan melakukan registrasi melalui link berikut : https://linktr.ee/ppkdjaksel
Informasi lebih lanjut mengenai pendaftaran pelatihan jarak jauh (PJJ) PPKD Jakarta Selatan dapat diakses melalui akun instagram resmi di @ppkdjsofficial
Sumber : Instagram @ppkdjsofficial
Posting Komentar untuk "Pendaftaran Pelatihan Jarak Jauh (PJJ) PPKD Jakarta Selatan 2021"